Menanti FOMC Meeting Hari Selasa dan Rabu ini. Gimana The Fed? | 01 January 1970
*MORNING IDEA SUMMARY*
_by: Erdikha Elit Sekuritas_
Tuesday, January 30, 2024
- IHSG 7,157 *Menguat* (0.28%)
- IDX Transaction Value 9.52 T
- Net Foreign Buy 543.83 B
*_Market Centiment_*
- Pelaku pasar perlu mencermati sejumlah isu dan sentimen penting pada perdagangan hari ini dan sepanjang pekan ke depan mengingat banyaknya data dan agenda penting yang akan terjadi sepekan ini.
- Perdagangan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG), SBN hingga rupiah akan dihiasi data-data penting yang diprediksi dapat mendorong menambah volatile pasar keuangan Indonesia hari ini.
- Menghijaunya Wall Street diharapkan bisa menular ke pasar keuangan Indonesia dan menjadi sentimen positif bagi IHSG.
- Dari Indonesia. Pada hari ini Komite Stabilitas Sistem Keuangan akan menggelar Konferensi Pers Hasil Rapat Berkala KSSK I Tahun 2024 pada pukul 09:00 WIB.
- Diketahui, SSK kuartal III tahun 2023 tetap terjaga di tengah meningkatnya ketidakpastian perekonomian dan pasar keuangan global.
- Hal ini diungkapkan oleh Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati pada Konpers Hasil Rapat Berkala KSSK IV 2023, pada Jumat (03/11) di Jakarta.
- Menarik ditunggu bagaimana tanggapan KSSK mengenai perkembangan pasar keuangan Indonesia yang cenderung melemah dalam sepekan terakhir.
- Perlu ditunggu pula apakah KSSK kan mengeluarkan kebijakan baru di sektor keuangan serta apakah Sri Mulyani akan menanggapi ramainya pemberitaan mengenai isu dirinya akan mundur dari kabinet.
- Bantuan Sosial. Menteri Koordinator Bidang Perekonomian mengumumkan pemerintah akan menyalurkan bantuan langsung tunai (BLT) kepada 18,8 juta penduduk miskin.
- Bantuan kali ini berniai Rp 200.000. per bulan.
- Bansos diharapkan bisa menggerakkan daya beli yang pada akhirnya akan menguntungkan emiten-emiten, terutama yang berbasis consumer goods, seperti PT Unilever (UNVR), PT. Sumber Alfaria Trijaya Tbk (AMRT), ataupun PT HM Sampoerna (HMSP).
- Dari Amerika Serikat (AS) akan dirilis data kepercayaan konsumen CB periode Januari 2024 dan lowongan pekerjaan JOLTs periode Desember 2023 yang akan rilis pada Selasa (30/1/2024).
- The Fed juga akan menggelar rapat Federal Open Market Committee (FOMC) pada Selasa dan Rabu waktu AS.
- Menurut Departemen Tenaga Kerja, permintaan pekerja turun ke level terendah dalam lebih dari 2,5 tahun pada November sementara perekrutan dan PHK keduanya bergerak lebih rendah.
- Pada Selasa dan Rabu waktu AS atau Rabu dan Kamis waktu Indonesia, The Fed akan menggelar pertemuan Federal Open Market Committee (FOMC).
- Puncaknya pada Kamis dini hari waktu Indonesia, The Fed akan mengumumkan kebijakan suku bunga.Pasar berekspektasi jika The Fed akan mempertahankan suku bunga di level 5,25% hingga 5,5% pada pertemuan mendatang.
- Namun, yang ditunggu pasar adalah sinyal pemangkasan ke depan.
Source: CNBC Indonesia, Bisnis Indonesia, Kontan, Investor Daily
*_Indonesia Macro Economic Indicator_*
- GDP Growth Rate 1.6 percent
- GDP Annual Growth Rate 4.94 percent
- Unemployment Rate 5.32 percent
- Inflation Rate 2.61 percent
- Inflation Rate MoM 0.41 percent
- Interest Rate 6 percent
- Balance of Trade 3307 USD Million
- Current Account -860 USD Million
- Current Account to GDP 1 percent of GDP
- Government Debt to GDP 39.9 percent of GDP
- Government Budget -1.65 percent of GDP
- Business Confidence 13.17 points
- Manufacturing PMI 52.2 points
*_Emiten News Highlight_*
- Tambah Kepemilikan Saham, Komisaris Utama Arkora Hydro (ARKO) Itu Kini Kuasai 47,55 Persen
- Pemilik! Lego Habis 5,14 Persen Saham HAJJ Rp125 per Lembar
- Pengadilan Putuskan Perpanjang PKPU Sunindo Adiperkasa (TOYS)
- Triniti Land (TRIN) Catat Pendapatan Pra Penjualan Rp1,05 T di 2023
- Kinerja Positif, Central Proteina Prima (CPRO) Lunasi Utang Trance A Lebih Awal
*_Rekomendasi:_*
Trading Buy BBNI (5,575)
Target Price: 5,675 - 5,850
Stop Loss jika di bawah 5,400
Keterangan: Morning Star, entry level: 5425-5575
Trading Buy BMRI (6,475)
Target Price: 6,600 - 6,775
Stop Loss jika di bawah 6,275
Keterangan: Morning Star, entry level: 6300-6475
Buy on Weakness BRIS (2,140)
Target Price: 2,180 - 2,240
Stop Loss jika di bawah 2,070
Keterangan: Bullish Breakaway, entry level: 2080-2140
Sell on Strength MEDC (1,245)
Target Price: 1,265 - 1,305
Stop Loss jika di bawah 1,205
Keterangan: Gap Up
Sell on Strength MBMA (690)
Target Price: 700 - 720
Stop Loss jika di bawah 665
Keterangan: Bullish Haraami
*_AO DISCLAIMER ON_*
Full report: https://erdikha.com/Edukasi
