Riset dan Analisis

Pasar Bersiap Libur Panjang: Dihantam Sentimen Global & Domestik, Awas Profit Taking ! | April 17,2025 / 08:36:25

*MORNING IDEA SUMMARY* _by: Erdikha Elit Sekuritas_ Thursday, April 17, 2025 - IHSG 6,400 *Melemah* (-0.65%) - IDX Transaction Value 21.15 T - Net Foreign Buy / Sell -8.21 T *_Indonesia Macro Economic Indicator_* - GDP Growth Rate 0.53 percent - GDP Annual Growth Rate 5.02 percent - Unemployment Rate 4.91 percent - Inflation Rate 1.03 percent - Inflation Rate MoM 1.65 percent - Interest Rate 5.75 percent - Balance of Trade 3117 USD M... more

Pekan Pendek, Sentimen Padat: Pasar Hadapi Tekanan Domestik & Global | April 16,2025 / 08:31:49

*MORNING IDEA SUMMARY* _by: Erdikha Elit Sekuritas_ Wednesday, April 16, 2025 - IHSG 6,442 *Menguat* (1.15%) - IDX Transaction Value 13.66 T - Net Foreign Buy / Sell -2.48 T *_Indonesia Macro Economic Indicator_* - GDP Growth Rate 0.53 percent - GDP Annual Growth Rate 5.02 percent - Unemployment Rate 4.91 percent - Inflation Rate 1.03 percent - Inflation Rate MoM 1.65 percent - Interest Rate 5.75 percent - Balance of Trade 3117 USD M... more

Cadangan Devisa Naik, Tarif Trump Ditunda, dan Tekanan Domestik | April 15,2025 / 08:33:05

*MORNING IDEA SUMMARY* _by: Erdikha Elit Sekuritas_ Tuesday, April 15, 2025 - IHSG 6,369 *Menguat* (1.70%) - IDX Transaction Value 13.92 T - Net Foreign Buy / Sell - 2.32 T *_Indonesia Macro Economic Indicator_* - GDP Growth Rate 0.53 percent - GDP Annual Growth Rate 5.02 percent - Unemployment Rate 4.91 percent - Inflation Rate 1.03 percent - Inflation Rate MoM 1.65 percent - Interest Rate 5.75 percent - Balance of Trade 3117 USD Mi... more

Pasar Keuangan Semarak Tapi Waspada: Tarik Ulur Tarif Trump & Arah IHSG Pekan Ini | April 14,2025 / 08:34:36

*MORNING IDEA SUMMARY* _by: Erdikha Elit Sekuritas_ Monday, April 14, 2025 - IHSG 6,262 *Menguat* (0.13%) - IDX Transaction Value 10.72 T - Net Foreign Buy / Sell -214.36 B *_Indonesia Macro Economic Indicator_* - GDP Growth Rate 0.53 percent - GDP Annual Growth Rate 5.02 percent - Unemployment Rate 4.91 percent - Inflation Rate 1.03 percent - Inflation Rate MoM 1.65 percent - Interest Rate 5.75 percent - Balance of Trade 3117 USD Mi... more


# Code Last Recommend Target Price Stop Loss Comments
Weekly Trading Summary (Periode: 13-17 Januari 2025)
Weekly Trading Summary (Periode: 6-10 Januari 2025)
Weekly Trading Summary (Periode: 23-27 Desember 2024)
Weekly Trading Summary (Periode: 16-20 Desember 2024)
Weekly Trading Summary (Periode: 9-13 Desember 2024)
Weekly Trading Summary (Periode: 2-6 Desember 2024)
Weekly Trading Summary (Periode: 25-29 Nov 2024)
Weekly Trading Summary (Periode: 18-22 Nov 2024)

Menakar Dampak Ketegangan Dagang AS-China Terhadap Pasar Keuangan || Weekly Market Update 8 April 2025

Setelah libur Lebaran yang cukup panjang, pasar keuangan kita langsung disambut suasana yang nggak begitu ramah. Sebelumnya IHSG sempat ditutup manis, asing juga masih masuk, tapi tiba-tiba situasi global berubah cepat. Presiden AS, Donald Trump, mendadak umumkan tarif dagang baru—bukan cuma globa... Read more

Tarif Resiprokal Trump: Isu Perdagangan Global Kembali Memanas ! Apa itu? || Weekly Market Update 3 April 2025

Belakangan ini, dunia dagang lagi panas-panasnya gara-gara kebijakan baru dari Presiden AS, Donald Trump, yang mau ngenain tarif resiprokal alias tarif balasan ke negara-negara mitra dagangnya. Mulai 5 April 2025, AS bakal mulai kenakan tarif minimal 10% untuk sebagian besar barang impor, dan bisa l... Read more

Bullion Bank Resmi Hadir di Indonesia: Era Baru Emas Nasional ! || Weekly Market Update 26 Februari 2025

Kita tahu Indonesia kaya banget dengan sumber daya alam, termasuk emas. Tapi sayangnya, selama ini sebagian besar emas kita malah langsung mengalir ke luar negeri tanpa sempat dimanfaatkan maksimal di dalam negeri. Nah, di sinilah peran Bullion Bank alias bank emas jadi penting. Lewat presentasi ini... Read more

Bagaimana BPI Danantara dan Implikasinya terhadap Dividen serta Kinerja Saham ? || Weekly Market Update 25 Februari 2025

BPI Danantara adalah super holding baru yang akan mengelola dividen BUMN untuk investasi di proyek strategis dengan tujuan meningkatkan nilai jangka panjang perusahaan pelat merah. Skema ini berpotensi membuat BUMN lebih efisien dan berkembang, tetapi juga menimbulkan kekhawatiran, terutama soal tra... Read more

Harga Batubara Turun Terus Akibat Ancaman Trade War, Kemana Emiten Batubara di Indonesia Berjualan || Weekly Market Update 7 Februari 2025

Perang dagang AS-China bikin pasar batu bara jadi kacau, harga terus turun karena pasokan di Asia makin melimpah. China yang menahan impor dari AS bikin pedagang cari pasar baru, tapi ongkos pengiriman yang mahal jadi tantangan. Batu bara Australia juga kena imbasnya karena harus bersaing dengan har... Read more

Musim Laporan Keuangan ! Saatnya Bagi Dividen ! Saham Apa yang Paling Royal ? || Weekly Market Update 31 Januari 2025

Mayoritas Bank BUMN di indonesia sudah Merilis kinerja keuangan. Investor nampak mulai berhitung mengenai potensi besaran dividen yang akan dibagikan sebagai kompensasi dari proses investasinya. Sementara itu, Proyeksi dividen perbankan Indonesia serta target setoran dividen BUMN pada tahun 2025 men... Read more

Dampak Kebijakan DHE: Tantangan atau Peluang? Emiten apa yang terdampak? || Weekly Market Update 24 Januari 2025

Kebijakan Devisa Hasil Ekspor (DHE) yang mewajibkan eksportir menempatkan 100% devisa hasil ekspor di dalam negeri selama satu tahun mulai 1 Maret 2025 memberikan dampak signifikan pada berbagai sektor emiten, terutama yang berfokus pada kegiatan ekspor. Emiten di sektor komoditas seperti pertambang... Read more

Potensi Saham IPO Awal 2025. Apa aja Bisnisnya? || Weekly Market Update 3 Januari 2025

Mengawali tahun 2025, pasar saham Indonesia menawarkan peluang segar melalui kehadiran sejumlah emiten baru yang akan mencatatkan sahamnya di BEI. Saham-saham IPO ini menarik perhatian karena tidak hanya berasal dari sektor bisnis yang beragam, tetapi juga terafiliasi dengan tokoh pengusaha hingga p... Read more


Kinerja Emiten Telekomunikasi Semester I/2024 sudah rilis. Bagaimana kinerjanya? | December 05,2024 / 15:03:43

Industri telekomunikasi Indonesia pada semester I/2024 menunjukkan dinamika pertumbuhan yang menarik, dengan tiga pemain utama—PT Telkom Indonesia (TLKM), PT Indosat Tbk. (ISAT), dan PT XL Axiata Tbk. (EXCL)—mencatatkan kinerja yang beragam. TLKM masih memimpin dalam hal laba bersih tertinggi, meskipun mengalami penurunan dibandingkan tahun sebelumnya. Di sisi lain, ISAT mencatatkan pertumbuhan laba signifikan berkat strategi efisiensi operasional dan fokus pada pengembangan jaringan, sement... more

MPMX | December 05,2024 / 14:59:25

PT Mitra Pinasthika Mustika Tbk (MPMX) menunjukkan kinerja keuangan yang solid dengan pertumbuhan laba bersih signifikan sebesar CAGR 64,38% dalam beberapa tahun terakhir, didukung efisiensi operasional dan manajemen liabilitas yang baik. Penurunan aset yang mayoritas disebabkan oleh penurunan utang memberikan dampak positif terhadap kesehatan neraca keuangan perusahaan. Dengan rasio likuiditas yang stabil di atas 1, perusahaan menunjukkan kemampuan kuat dalam memenuhi kewajiban jangka pendek. P... more

TINS | December 05,2024 / 14:55:14

Industri timah memiliki peran strategis dalam perekonomian global, terutama sebagai komponen vital dalam teknologi modern, kendaraan listrik, dan energi terbarukan. Sebagai salah satu produsen utama, PT Timah Tbk (TINS) menunjukkan kinerja yang solid di tengah tantangan global, seperti ketidakpastian geopolitik dan penurunan produksi timah dunia sebesar 6,7% pada semester I-2024. Dengan fundamental yang terus membaik, termasuk laba yang melonjak 2.570% yoy dan fokus pada efisiensi operasional, T... more

Initial Report GRIA | September 11,2023 / 14:17:59

Pangsa Pasar Perseroan yang Masih Besar Perumahan subsidi beserta peruntukannya untuk kalangan Masyarakat Berpenghasilan Rendah (MBR) memiliki pangsa yang cukup menarik di Indonesia. Data PUPR terbaru menyatakan bahwa backlog perumahan Indonesia pada tahun 2022 mencapai 12.71 Juta jiwa dan diprediksi bakal terus bertambah sekitar 600.000-800.000 rumah tangga baru setiap tahunnya. Skema Fasilitas Likuiditas Pembiayaan Perumahan (FLPP) sendiri yang ditargetkan untuk menjangkau segmen MBR memili... more

Initial Coverage UNIQ | September 06,2023 / 09:23:13

Looks Attractive: Cheap Relative Valuation Among Its Peers with a Strong Result In-Line 1H-2023 1H-2023 Earnings Beat, All Major Segments Jumped The company has posted net income of IDR18.8 billion during the first semester of 2023. The performance achieved is impressive from the first semester of 2022 which posted a loss of IDR 9.9 Bn. This increase in performance was driven by the sales growth of 49.71% YoY to IDR 238.3 Bn with an attractive increase in the mining service segment up by ... more

Initial Coverage HMSP | July 03,2023 / 09:26:28

HMSP mencatatkan peningkatan penjualan 3.08% ditopang oleh pertumbuhan penjualan segmen Sigaret kretek tangan (SKT) naik 19.64% yoy, dan Sigaret Putih Tangan (SPT) naik 36.50% yoy, namun segmen Sigaret Kretek Mesin (SKM) sedikit melemah -1.94% yoy dan Sigaret Putih Mesin (SPM) turun -12.30% yoy. Kami memproyeksikan sisi bottom line akan meningkat 30.58% didukung penurunan pembayaran cukai rokok -6.26% yoy, hal ini mengindikasikan adanya peralihan konsumsi ke rokok yang lebih murah (downgradi... more

VAST IPO Initiation 2023 | February 16,2023 / 10:58:23

Salah satu perusahaan pergudangan terkemuka di Sumatera. Berlokasi di Lampung dengan konsentrasi spesifik di Pulau Sumatra. Vastland Indonesia didirikan pada tahun 2011 di Bandar Lampung. Sampai saat ini perseroan memiliki gudang di Bandar Lampung, Jambi, Bengkulu, Palembang, Pekanbaru dan satu pergudangan Gudang di Pulau Jawa yang terletak di Klaten, Jawa Tengah. Dengan pengalaman lebih dari 10 tahun membangun gudang untuk berbagai industri, perseroan dapat menyediakan gudang yang sesuai de... more


Edukasi dan Seminar